TENTANG KAMI
Sebuah tim konsultan bisnis yang terdiri dari berbagai latar belakang disiplin ilmu dan pengalaman
Tentang PT. Julizar Konsultan Indonesia
Sejarah
PT Julizar Konsultan Indonesia atau JULIZAR CONSULTING berdiri pada tahun 2018. Sebelum memiliki badan usaha tersendiri, JULIZAR CONSULTING masih menjadi satu unit usaha dengan PT Rittesa Mahkota Karya.
Studi yang dibuat oleh JULIZAR CONSULTING lebih fokus pada industri properti residensial dan komersial.
Perspektif
PT. JULIZAR KONSULTAN INDONESIA
Keahlian lokal dengan perspektif Internasional.
Mission
PT. JULIZAR KONSULTAN INDONESIA
Menjadi market leader di Indonesia dalam industri studi mikro real estat
Mengapa Memilih Kami?
Profesional Team
Team kami memiliki pengalaman yang panjang di industri real estat terutama apartemen, perumahan, hotel, perkantoran dan pusat perbelanjaan
Lihat Portofolio Pengalaman Kerja
Semua tim tenaga ahli kami sudah berpengalaman di bidang yang sama lebih dari 10 tahun
Lihat portofolio Sertifikasi
Semua tim tenaga ahli kami memiliki sertifikat kompetensi dari berbagai lembaga pendiikan dan pelatihan
Lihat portofolio