Berapa harga apartemen di Jakarta
Jakarta adalah sebuah kota metropolitan yang memiliki banyak apartemen dan gedung bertingkat. Berbagai kelas apartemen tersedia di Jakarta. Memiliki apartemen merupakan saat ini lebih dari sekedar kebutuhan tapi sudah menjadi gaya hidup. Sewa apartemen di tengah kota Jakarta merupakan salah satu apartemen pilihan terbaik di jakarta dengan lokasi premium di jantung kota Jakarta.
Untuk membeli apartemen di Jakarta, anda harus merogoh kocek cukup dalam karena harganya yang fantastis. Harga ini di pengaruhi oleh harga tanah yang mahal di jakarta. Di tambah lagi dengan harga bahan bangunan yang selalu meningkat. Banyak apartemen di Jakarta harga dan terjangkau atau apartemen murah menyediakan lounge eksklusif, klub kesehatan, kolam renang, taman bermain anak-anak dan taman.
Harga rata rata apartemen di Jakarta saat ini?
Jawabannya adalah dimana anda ingin investasi atau tinggal. Jika anda ingin tinggal atau berinvestasi di pusat kota Jakarta seperti di area Sudirman, Thamrin, Kuningan dan sekitarnya mungkin harga paling murah per meter persegi adalah 35 juta Rupiah. Itupun anda dapat untuk apartemen kelas menengah. Jika anda ingin berinvestasi atau memiliki apartemen mewah kelas A, harga rata rata per meter persegi sekitar 60 juta Rupiah.
Memiliki apartemen di tengah kota jakarta merupakan sebuah pilihan cerdas. Anda tidak perlu stuck dengan macet lalu lintas Jakarta yang padat. Anda bisa menghabiskan banyak waktu anda untuk berolahraga di pusat kebugaran atau berenang di kolam renang yang luas dan menikmati suasana alam dengan berjalan-jalan menyegarkan atau jogging.
Apartemen di jakarta banyak yang menawarkan konsep dengan pengalaman dan gaya hidup kelas tinggi dan merupakan gambaran gaya hidup megapolitan saat ini. Fasilitas lengkap yang di sediakan oleh pengembang apartemen sudah lebih dari cukup untuk memenuhi gaya hidup anda. Seperti misalnya lounge, mini theater, restoran dan lain lain.
Ingin tau lebih banyak tentang harga apartemen di Jakarta ataupun kota lain di Indonesia? silahkan hubungi kami disini.